Selamat untuk para Alumni Pondok Pesantren Sabilul Hasanah yang sudah diterima Masuk Perguruan Tinggi Negeri Jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) LTMPT Tahun 2021. Sebanyak 12 orang diterima lewat jalur SBMPTN. 2 anak diterima di Politeknik Kesehatan Kemenkes jalur Simama Poltekkes.
atas nama sebagai Berikut:
1. Richa Berliana Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia (Universitas Sriwijaya)
2. Dinda Putri Yogi Nurjannah Jurusan Agribisnis (Universitas Sriwijaya)
3. Alfina Putri Nursalim Jurusan Gizi (Universitas Sriwijaya)
4. Kuncoro Estu Mustakim Jurusan Teknik Pertanian (Universitas Sriwijaya)
5. M. Rifki Setiawan Jurusan Teknik Sipil (Universitas Sriwijaya)
6. Mufti Amalia Jurusan Farmasi (Universitas Sriwijaya)
7. Hafizah Marheni Nurlaili Jurusan Gizi (Universitas Sriwijaya)
8. Ririn Indriani Jurusan Biologi (Universitas Sriwijaya)
9. Amelia Sofa Jurusan Sosiologi (Universitas Sriwijaya)
10. Sri Hartanti Jurusan Pendidikan Sejarah (Universitas Sriwijaya)
11. Agus Miftahussurur Jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat (Universitas Sriwijaya)
12. Muhammad Ishaq Maulana Jurusan Matematika (Universitas Islam Negeri Malang / UIN Malang)
13. Diah Ayu Sekaryanti DIII Keperawatan Poltekkes Kemenkes Palembang
14. Siti Fauziyah Rosdayanti DIII Sanitasi / Kesehatan Lingkungan Poltekkes Kemenkes Palembang
Yang sudah diterima lewat jalur SNMPTN 2021 52 anak. Jalur SPAN PTKIN 33 anak dibeberapa UIN di Indonesia.
Selamat menempuh pendidikan di Universitas Pilihan Kalian, semoga mendapatkan Ilmu yang bermanfaat, Barokah didunia dan Akhirat. Semoga ditahun depan semakin meningkat lagi, adik adik kelasnya.
#sbmptn #ltmpt #kemenagsumsel #kemenagbanyuasin #alasantri #ppsh #sabilulhasanah #santribanyuasin #santrisumsel #santripalembang #unsri #universitassriwijaya #mabaunsri #sbmptn2021 #nusumsel #pwnusumsel #uinrf #uinradenfattah #uinpalembang #rmisumsel #jatmansumsel
Discussion about this post